Dinas Pariwisata (Disparta) Kota Batu tak henti membuat gebrakan baru dalam pariwisata. Disparta semakin gencar membangun desa sesuai dengan potensinya.
Setelah hampir dua tahun Indonesia dilanda pandemi Covid-19, kini Kota Batu mulai membangkitkan gairah pariwisata melalui ajang Expo Pariwisata Kota Batu 2021.
Kota Batu tak henti-hentinya mempromosikan potensi wisata. Bahkan di masa pandemi saat ini Dinas Pariwisata Kota Batu menggelar Expo Pariwisata Hybrid Event 2021 yang digelar di Jatim Park 3 mulai 19-21 November besok.
KOTA BATU - Dinas Pariwisata (Disparta) Kota Batu berencana menghadirkan sentra kuliner untuk menopang program desa/kelurahan wisata. Salah satu yang diincar untuk dikembangkan menjadi destinasi wisata kuliner merakyat adalah Desa Mojorejo.
KOTA BATU - Adanya pandemi Covid-19 membuat event pariwisata dari Dinas Pariwisata (Disparta) Kota Batu banyak yang gagal digelar. Sebab anggaran yang disiapkan terkena refocusing atau realokasi untuk penanganan Covid-19. Namun di tahun 2021, Disparta sudah menyiapkan banyak event untuk mendongkrak jumlah wisatawan yang datang ke Kota Batu.