Dia bukan sutradara. Bukan pula aktor/aktris film. Namun, perannya sangat vital untuk meraih sukses atau tidaknya sebuah film di pasaran. Dialah Novi Hanabi, publisis serial Keluarga Garuda di Dadaku, Filosofi Kopi, Dear Nathan, dan Nanti Kita Cerita tentang Hari Ini (NKCTHI).