MALANG KOTA – Hari pertama pendaftaran peserta didik baru (PPDB) SMP jalur prestasi, afirmasi, dan mutasi mulai dibuka hari ini (31/5). Meski begitu, sudah ada banyak orang tua siswa yang mendatangi posko PPDD Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Malang. Hal itu karena mereka mengalami kendala saat mendaftar secara online.
MALANG KOTA - Hari pertama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kota Malang pengelola mal dan pusat perbelanjaan cukup tertib Senin (11/1). Mereka mematuhi SE (Surat Edaran) Wali Kota Malang No 2 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Untuk Pengendalian Penyebaran Covid-19 di Kota Malang.
KOTA BATU - Hari pertama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kota Batu relatif longgar. Termasuk penerapan jam malam yang ditetapkan pukul 19.00 WIB. Karena meski melewati jam tersebut, minimarket dan mal masih ada yang buka.