Keano Kids membawakan tema The Fairy dalam gelaran Malang Fashion Movement (MFM) 2021 yang digelar di Taman Kemesraan Pujon, Sabtu (10/4). Ide tersebut terinspirasi dari film Disney yakni Peterpan dan para peri cantik di musim semi.
Keano Kids usung tema The Fairy dalam gelaran Malang Fashion Movement (MFM) 2021 mendatang. Ide ini terinspirasi film Disney yakni Peterpan dan para peri cantik musim semi di taman.