Dua kamar di lantai dua rumah milik Rumah Sanuri, warga RT 10 RW 01 Desa Tegalweru, Kecamatan Dau, tersebut sepenuhnya gosong akibat amukan si jago merah Selasa siang (24/5).
Gudang penyimpanan barang di SMK Negeri 1 Turen, di Jalan Panglima Sudirman, Kecamatan Turen, ludes dilahap api, kemarin (27/1). Yang terbakar hampir semuanya adalah peralatan memasak.
MALANG KOTA – Kebakaran yang terjadi di Laboratorium lantai 2 Teknik Industri Universitas Brawijaya (UB) Minggu (27/9) pukul 22.00 masih diselidiki polisi. Diduga, penyebab kebakaran akibat korsleting listrik. Meski tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut, ditaksir kerugian sampai Rp 1 miliar.
MALANG –Peristiwa kebakaran di wilayah Kabupaten Malang terjadi hingga tiga kali seharian kemarin (26/7). Kejadian kebakara tersebut di tiga wilayah yang berbeda, yakni Kecamatan Dau, Kecamatan Lawang, dan Kecamatan Karangploso.
KOTA BATU – Ini peringatan bagi pemilik mobil lawas untuk lebih perhatian dengan sistem kelistrikan dan juga selang tangki bahan bakar. Karena terbakarnya mobil Daihatsu Zebra bernopol N 1707 JB diduga disebabkan dua hal itu pada Senin malam (26/7). Beruntung kejadian tersebut tak sampai menyebabkan korban jiwa.
MALANG KOTA – Kewaspadaan akan bahaya kebakaran patut menjadi perhatian warga Kota Malang. Terutama saat memasuki musim kemarau, risiko terjadinya kebakaran lebih besar.
MALANG KOTA – Asap membumbung dari rumah Mega Tri di Jalan Kresna, Kelurahan Polehan, Kecamatan Blimbing siang tadi (17/5). Padahal, saat itu rumah dalam keadaan kosong. Diduga, kebakaran akibat korsleting listrik hingga menyebabkan kasur terbakar.
MALANG KOTA - Suasana sepi di Jalan Peltu Suyono Gang Nusa Indah, Kota Malang mendadak riuh Senin malam tadi (15/3). Gara-garanya, api tiba-tiba berkobar dari rumah salah seorang warga di kawasan tersebut.