25.5 C
Jakarta
Wednesday, June 7, 2023

TAG

parpol

Perindo dan PSI Mulai Susun Strategi Sambut Kampanye

MALANG KOTA - Momen kampanye Pemilu 2024 baru dimulai November mendatang. Sejumlah partai politik (parpol) kini mulai menyiapkan skema untuk promosi politik demi perolehan kursi DPRD Kota Malang.

Sejumlah Parpol Optimistis Daftarkan Milenial demi Dongkrak Suara

MALANG KOTA - Minat anak muda terjun ke dunia politik cukup tinggi. Lewat pendaftaran bakal calon legislatif (bacaleg) pekan lalu, sejumlah partai politik (parpol) mendaftarkan kader dengan rentang usia 24-40 tahun. Tentu dengan adanya milenial terjun ke dunia politik bisa mendongkrak suara dari para anak muda di bilik suara.

Akhirnya, Dua Parpol di Malang Bisa Daftar Bacaleg

MALANG KOTA – Gagal mendaftarkan bakal calon legislatif (bacaleg) Malang pada 14 Mei lalu, dua partai politik (parpol) di Kota Malang masih mendapatkan kesempatan kedua. Keduanya adalah Partai Gelora Indonesia dan Partai Garuda. Masing-masing diberi kesempatan untuk melengkapi berkas hingga 19 Mei.

Partai Golkar Optimistis Raih Target 10 Kursi DPRD

DPD Partai Golongan Karya (Golkar) Kabupaten Malang optimistis bisa menambah raihan kursi di DPRD Kabupaten Malang dalam Pemilu 2024. Dari sebelumnya 8 kursi menjadi 12 kursi di DPRD Kabupaten Malang.

Pendaftaran Bacaleg, PKS Malang Suguhkan Tari Remo

MALANG KOTA – Kemarin (12/5) giliran tiga Partai Politik (Parpol) yang mendaftarkan bakal calon legislatif (Bacaleg) di kantor KPU Kota Malang. Yakni Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Persatuan Indonesia (Perindo), dan Partai Amanat Nasional (PAN). Total ada 128 bacaleg dari ketiga parpol tersebut.

Ken Arok dan Ken Dedes Ramaikan Pendaftaran Bacaleg Kota Malang

MALANG KOTA – Kantor KPU Kota Malang kembali dihebohkan dengan kelakukan partai politik (parpol) yang mendaftarkan bakal calon legislatif. Kemarin, mereka kedatangan Ken Arok dan Ken Dedes yang ingin mendaftar jadi caleg. Namun bukan mewakili Kerajaan Singosari, melainkan mewakili Partai Nasional Demokrasi (NasDem).

Belum Masa Kampanye, Bawaslu-Satpol Ancam Angkut Baliho Berbau Dukungan

MALANG KOTA – Maraknya spanduk berbau dukungan Pemilu 2024 di sejumlah tempat membuat masyarakat bertanya-tanya. Padahal, masa kampanye telah ditetapkan KPU RI mulau 28 November mendatang. Indikasi adanya pelanggaran mencuri start pun muncul di berbagai kalangan.

Belum Masa Kampanye, Banner Dukungan Pemilu Sudah Bertebaran

MALANG KOTA - Sejumlah ruas jalan di Kota Malang kini mulai dipadati spanduk berbau Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Mulai dari mencalonkan diri sebagai anggota DPRD hingga wali kota sudah jamak terlihat. Padahal, masa kampanye untuk pemilu serentak tersebut belum mulai.

Tatap Pemilu 2023, PKB dan Perindo Jaring Bacaleg Potensial

MALANG KOTA - Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak kurang 360 hari atau setahun lagi. Sejumlah partai politik (parpol) di Kota Malang mulai bersiap menyambut pesta demokrasi tersebut. Kini, parpol sedang mencari kandidat untuk diajukan maju mengisi 45 kursi DPRD Kota Malang.

Bawaslu Kabupaten Malang Gelar Deklarasi, KPUD Nobar Kirab Pemilu 2024

KEPANJEN – Tepat setahun ke depan, pesta demokrasi pemilihan umum (Pemilu) 2024 bakal digelar. Kemarin (14/2) KPUD dan Bawaslu Kabupaten Malang membuat dua acara berbeda sebagai penanda. Bawaslu melaksanakan deklarasi pemilu damai, sementara KPUD menggelar nonton bareng (nobar) Kirab Pemilu 2024 secara virtual yang dilakukan KPU Pusat.

Latest news

- Advertisement -spot_img