KOTA BATU – ’Pemanasan’ dilakukan Pemkot Batu jelang diberlakukannya aturan pengetatan baru. Salah satunya kegiatan di fasilitas umum seperti Alun-Alun Kota Batu yang tak lagi leluasa didatangi pengunjung.
KOTA MALANG - Pemerintah pusat bakal menerapkan PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) di Jawa-Bali mulai 11 hingga 25 Januari mendatang. Rencana tersebut langsung direspon daerah, termasuk Pemkot Malang. Karena jika ini terjadi, artinya bakal ada PSBB jilid II di Kota Malang.