Semua anggota World Trade Organization (WTO) diingatkan untuk menjalankan fungsi organisasi dan sepenuhnya menerima manfaat dari sistem perdagangan multilateral.
Dalam momentum pemulihan ekonomi pasca pandemi saat ini, industri merupakan salah satu sektor produktif yang memainkan peran penting dalam mengakselerasi geraknya roda perekonomian.
Kementerian Perdagangan akan fokus pada upaya-upaya menjaga momentum pertumbuhan ekspor yang kembali bangkit setelah sempat terganggu akibat pandemi Covid-19.
RADAR MALANG – Pertumbuhan kredit yang diiringi terjaganya kualitas pembiayaan diprediksi akan terjadi tahun ini. Syaratnya, pelaku industri perbankan bisa secara cepat dan tepat menyalurkan kebutuhan pendanaan bagi pelaku usaha. Akselerasi pertumbuhan kredit dilakukan dengan fokus menyalurkan pembiayaan ke sektor-sektor usaha yang sehat.
KABUPATEN – Pemkab Malang terus mencari cara agar pemulihan ekonomi di masa pandemi Covid-19 bisa dirasakan masyarakat. Salah satu upaya yang dilakukan adalah membuka lebih banyak investor menanamkan modalnya di Kabupaten Malang.